BIOGRAFI .

MAIKHEL ROBERRD MUSKITA

TINJU

  • 1
  • 0
  • 0
Indonesia Olympic Commitee - Maikhel Roberrd Muskita

Tanggal Lahir .

11 JANUARY 2001

Tempat Lahir .

AMBON, MALUKU

Petinju Indonesia, Maikhel Roberrd Muskita, berhasil merebut medali emas SEA Games Vietnam 2021. Ia menang saat melawan wakil Thailand, Anavat Thongkrathok, pada partai final kelas 75kg-81kg. Tampil di Bac Ninh Gymnasium, Bac Ninh, Vietnam, Minggu, Maikhel Maikhel yang punya postur badan lebih tinggi berhasil mengalahkan Thongkrathok tanpa ampun 5-0. Ia sekaligus menandai debutnya di SEA Games dengan medali emas.

Atlet tinju asal Batu Gajah, Maluku, ini mempersembahkan kemenangannya selain untuk Tuhan dan Persatuan Tinju Amatir Indonesia (PP Pertina), tetapi juga untuk ayahnya yang juga merupakan seorang petinju. Maikhel mengatakan telah mengenal tinju sejak berada di bangku kelas tiga sekolah dasar, dengan ayahnya sebagai mengajari dasar-dasar tinju.

Medali emas dalam SEA Games Vietnam Maikhel menyusul kemenangannya pada Pekan Olahraga Nasional (PON) XX Papua saat membela Jawa Barat di kelas menengah putra (69-75kg).

PENCAPAIAN .

Medali EMAS
75 KG - 81 KG PUTRA
HANOI 2022
Indonesia Olympic Commitee - Maikhel Roberrd Muskita HANOI Achievement

BERITA .

Data tidak ditemukan